Selamat, Jurnal Pangan dan Gizi Unimus Terakreditasi Sinta Kemendikbud Ristek

  • Post author:
  • Post category:Informasi

Halaman dashboard Jurnal Pangan dan Gizi Unimus
Halaman dashboard Jurnal Pangan dan Gizi Unimus

Jurnal Pangan dan Gizi yang diterbitkan oleh Prodi Teknologi Pangan dan Gizi Unimus telah mendapat pengakuan dari kemendikbud Ristek RI melalui akreditasi pemeringkatan Sinta dengan kategori Sinta 5. Sinta atau singkatan dari Science And Technoloy Index merupakan sebuah sistem informasi penelitian yang bertujuan untuk mengukur kinerja institusi, peneliti dan jurnal ilmiah Indonesia. (more…)

Continue ReadingSelamat, Jurnal Pangan dan Gizi Unimus Terakreditasi Sinta Kemendikbud Ristek

Sharing Dosen Teknologi Pangan Unimus dengan UMKM Salatiga

  • Post author:
  • Post category:Berita

Diskusi di Kafe Telo dengan produk unggulannya Singkong Keju D9
Diskusi di Kafe Telo dengan produk unggulannya Singkong Keju D9

Mengisi waktu liburan semester gasal 2021/2022 dimana dosen tidak mengajar masa liburan mahasiswa dosen-dosen prodi teknologi Pangan unimus mengunjungi UMKM di kota Salatiga Jawa Tengah selasa 1 Februari 2021. Ikut serta dalam rombongan Dr Nurhidajah STP MSi (kaprodi), Dr Yunan Kholifatuddin Sya’di MSc (sekprodi), Dr Ir Nurrahman MSi, Dr Siti Aminah STP MSi, Dr Agus Suyanto STP MSi, M Yusuf STPi, MSi PhD, dan Cand (Dr) Dione Yonata STP MSi serta beberapa staf adminstrasi. (more…)

Continue ReadingSharing Dosen Teknologi Pangan Unimus dengan UMKM Salatiga