Teknologi Pangan Unimus Berikan Pembekalan Wirausaha Persiapan Purna Tugas Polda Jateng

  • Post author:
  • Post category:Berita

 

Unimus berperan dalam pembekalan wirausaha persiapan purna tugas Polda Jateng. Pembukaan kegiatan Pelatihan dan ketrampilan (Lattram) oleh Wakapolda Jateng Brigjen Pol Agus Suryonugroho dan dihadiri oleh Rektor Unimus Prof Dr Masrukhi MPd pada 20 Oktober 2024 bertempat di Hotel The Wujil Ungaran. (more…)

Continue ReadingTeknologi Pangan Unimus Berikan Pembekalan Wirausaha Persiapan Purna Tugas Polda Jateng

Himatepa Unimus  gelar Webinar Internasional “Food Technology Innovation in Global Industrial Competition”

  • Post author:
  • Post category:mahasiswa

Flyer International Webinar Himatepa Unimus
Flyer International Webinar Himatepa Unimus

Himpunan Mahasiswa Teknologi Pangan (Himatepa) Unimus akan menggelar seminar internasional secara online menggunakan platform zoom pada Ahad 17 Juli 2022 pkl 08.00-12.00 WIB. Disampaikan oleh Ketua Himatepa Unimus Sofiyatun, “Pengembangan produk pangan merupakan kegiatan yang sering dilakukan oleh industri pangan untuk memenuhi kebutuhan konsumen dan menjadi peluang pasar. Pengembangan produk pangan baru harus melalui tahapan yang sistematis dan terencana, agar nantinya dapat diterima oleh konsumen”. (more…)

Continue ReadingHimatepa Unimus  gelar Webinar Internasional “Food Technology Innovation in Global Industrial Competition”